Minggu, 28 Oktober 2012

Cara melihat sifat seseorang dilihat dari raut mukanya

Cara melihat sifat seseorang dilihat dari raut mukanya



Tentang psikologi lagi, kali ini tentang bagaimana cara mengetahui sifat seseorang dari raut wajahnya
cermati baik-baik raut wajahnya, baru artikan (karena banyak yg salah mengartikan karena tidak mencermati baik-baik raut wajahnya)
oke, langsung saja. cekidot ;)

Bentuk wajahnya :
*persegi : individualis dan memiliki keinginan yg kuat dalam hal apapun untuk mencapai tujuannya
*bulat : orang yg penuh dengan harapan dan sangat energik
*lebar : orang yg toleran dan mudah iba
*panjang dan tirus : memiliki kesabaran dan keteguhan yg kuat

Dahi :
*licin : cepat mengambil keputusan
*berkerut : mudah marah dan memiliki antusias yg besar

Alis :
*lurus : penuh gagasandan suka berdebat
*melengkung : org yg sering tertawa
*tipis : kurang percaya diri
*menyambung : org yg sering berfikir

Mata :
*garis-garis : ramah, sering bahagia dan murah senyum
*tegang : mudah kuatir dan tertekan
*terpisah : emosi tidak stabil dan sangat mudah marah
*menantang : galak dan mudah tertekan

Kelopak mata :
*sempit : mandiri dan suka menjaga jarak terhadap orang lain
*lebar : kebalikan dari sempit, cenderung tidak bisa mandiri

Hidung :
*pesek : tidak kaku dengan sekelilingnya, pragmatis, hanya percaya pada diri sendiri, mugah bergaul dan tidak takut.
*mancung :  suka berterus terang, omongannya terkadang menyakitkan, sulit mengambil keputusan, memiliki kepekaan yang tinggi.
*besar : mempunyai karakter yg kuat, orang yg memiliki inisiatif
*kecil : mudah berubah pikiran, lemah, tidak bisa diandalkan

Kuping :
*kecil: tahu apa yang mereka mau, suka bekerja keras.
*tajam: kaku dan susah sekali merasa rileks
*telinga yang berambut: sangat cermat dan teliti

Dagu :
*persegi : egois dan memiliki kemauan yg keras
*dagu menonjol : orang yg selalu merasa dirinyalah yg paling benar

Pipi :
*pipi yang bentuknya bagus: cekatan, penuh energi, PD dan dapat menerima kesalahan orang lain.
*lesung pipi: lesung pipi akan membuat orang tersebut tampak menarik, selain itu, ternyata lesung pipi menunjukkan keserasian pemiliknya.

Bibir :
*tebal: murah hati dan suka pamer
*tipis dan bulat: tertutup dan peka.
*bibir atas tipis dan bibir bawah tebal: pandai membujuk orang lain.

Sekian dan terima kasih :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar